yunita’s blog
CATATAN YUNITA
Semua artikel yang ada di halaman ini aku tulis dengan harapan bisa berguna buat kamu semua. Dapatkan informasi-informasi menarik mengenai parenting, tips-tips penting tentang perjalanan bersama keluarga, resep-resep masakan, dan artikel-artikel lain yang pastinya bermanfaat. Selamat membaca!
Logo Instagram di Android atau iPhone Kamu Bisa Diganti Lho – Gini Caranya!
Logo Instagram di Android atau iPhone kamu bisa diganti lho! Yuk ikutin langkah-langkahnya!
SPA CENTRAL BATAM NAGOYA HILL – DESTINASI TEPAT MEMANJAKAN DIRI
Pijat super enak dan profesional di Spa Central Batam cabang Nagoya Hill. Kita ambil paket couple. Dapet apa aja sih? Yuk kita liat bareng-bareng!
WELCOME 2019!
2019 tinggal beberapa minggu lagi! Kalau sudah akhir tahun gini, saatnya ngomongin soal PENCAPAIAN tahun ini, RESOLUSI tahun depan, dan LIBURAN akhir tahun. Yay...! Tahun ini banyak banget berkah yang kami dapatkan. Semua itu tidak terlepas dari hasil kerja keras aku...
WELCOME 2019!
2019 tinggal beberapa minggu lagi! Kalau sudah akhir tahun gini, saatnya ngomongin soal PENCAPAIAN tahun ini, RESOLUSI tahun depan, dan LIBURAN akhir tahun. Yay...! Tahun ini banyak banget berkah yang kami dapatkan. Semua itu tidak terlepas dari hasil kerja keras aku...
Cara Mudah Membuat Video dengan Smartphone
Smartphone di tangan itu layaknya kebutuhan primer saat ini. Dengan adanya smartphone, kita bisa ngapain aja, mulai dari telepon, chatting, main media sosial, nonton YouTube, main games, belanja online, sampai melakukan aktivitas perbankan secara online, all in one...
Salmon Fillet – How to Do it Yourself! – Cooking Tips
Filleting your delicious salmon looked like a rocket science? Well no more because we have a very simple tutorial for you! Let’s check it out!